KEWIRAUSAHAAN

  • 4.5/5.0
  • 12k Enrolled
  • All levels
  • Start 15 September 2024

Course description

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang : Gambaran umum bidang wirausaha, membandingkan keuntungan/kerugian menjadi wirausaha untuk merubah polapikir mahasiswa, memberi pemahaman bagaimana mahasiswa menjadi pengusaha dibidang ketekniksipilan, menjelaskan cata menjalankan usaha bagaimana menjadi kontraktor, konsultan, developer dan bidang usaha teknik sipil lainnya. Memberikan pendekatan metode mengoperasikan suatu pelaksanaan proyek diawali pada gambar rencana, spesifikasi teknis, RAB dan schedule pelaksanaan sebagai konsep tatacara pelaksanaan suatu proyek khususnya pada bidang teknik sipil

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah:

1.Memahami pengertian Kewirausahaan, wiraswasta, latar belakang perlunya mahasiswa S1 memahami tentang wirausaha, keuntungan dan kerugian menjadi seorang wirausahawan.

2.Memahami tentang bagaimana Mengubah Pola pikir mahasiswa berdasar fakta aktual berbagai permasalahan dalam berwirausaha baik usaha secara umum maupun wirausaha pada bidang teknik sipil

3. Mampu Menyusun Konsep Kewirausahaan terkait etika berwirausaha, menjadi usahawan sukses, cara membuat perusahaan dan mendapatkan modal usaha

4.Memahami Ruang lingkup usaha bidang umum dan bidang ketekniksipilan (Kontraktor, Konsultan, Developer, Leasing dan Perdagangan material bangunan

5.Memiliki pemahaman Terkait bidang usaha Kontraktor dan bagaimana menjalankan/mengoperasikan suatu proyek bangunan sipil

6.Memiliki pemahamanMenjelaskan Terkait bidang usaha Konsultan Teknis dan bagaimana menjalankan/mengoperasikan suatu perencanaan, manajemen konstruksi dan melakukan supervisi proyek bangunan sipil

7.Memiliki pemahaman Terkait bidang usaha Konsultan AMDAL dan bagaimana mengoperasikan Konsep AMDAL suatu proyek teknik sipil

8.Memiliki pemahaman Terkait bidang usaha Developer atau Pengembang Perumahan dan bagaimana menjalankan/mengoperasikan suatu proyek Perumahan

9.Memiliki pemahaman Terkait bidang usaha Perdagangan Material bangunan dan bagaimana mengoperasikan Konsep perdagangan pada bidang material bangunan proyek teknik sipil

10.Memiliki pemahaman teknis dan metode menyusun proposal dan kelengkapan dokumen tender/lelang proyek bangunan teknis sipil

11.Memiliki pemahaman teknis dan metode menyusun penawaran yang ideal bagi wirausahawan teknik sipil

12.Memiliki pemahaman dalam menyusun pelaporan hasil pelaksanaan suatu kegiatan proyek ketekniksipilan

What you’ll learn
  • Pertemuan 1. Pengertian, Aspek dalam Kewirausahaan
  • Pertemuan 2
  • PERTEMUAN 3. KEWIRAUSAHAAN SEBAGAI SEBUAH BIDANG ILMU
  • PERTEMUAN 4
  • Pertemuan 5. ETIKA BERWIRAUSAHA
  • Pertemuan 6. Kewirausahaan di Bidang Teknik Sipil
  • PERTEMUAN 7. BIDANG USAHA JASA PELAKSANA KONSTRUKSI (KONTRAKTOR)
  • Pertemuan 8. Ujian Tengah Semester
  • PERTEMUAN 9. KONSULTAN KONSTRUKSI
  • PERTEMUAN 10. BIDANG USAHA DEVELOPER (PROPERTI)
  • Pertemuan 11. Bidang Usaha Jasa Leveransir Material Bangunan
  • PERTEMUAN 12. MENYUSUN PROPOSAL PENAWARAN TENDER
  • PERTEMUAN 13. LANJUTAN PENYUSUNAN DOKUMEN PENAWARAN TENDER
  • PERTEMUAN 14.RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN
  • PERTEMUAN 15. PELAPORAN KEGIATAN PROYEK TEKNIK SIPIL
  • PERTEMUAN 16. UJIAN AKHIR SEMESTER

As it so contrasted oh estimating instrument. Size like body some one had. Are conduct viewing boy minutes warrant the expense? Tolerably behavior may admit daughters offending her ask own. Praise effect wishes change way and any wanted. Lively use looked latter regard had. Do he it part more last in.

  • Lectures 30
  • Duration 4h 50m
  • Skills Beginner
  • Deadline 14 March 2025
  • Certificate Yes

  • 4.5/5.0